Hallo semuanya…
Sebagai wanita, pasti sehari hari kita ga’ bakal luput atau
terlewatkan dengan yang namanya kosmetik, entah itu bb cream, foundation,
bedak, eyeliner , dkk, selain akrab dengan
kosmetik, sehari-hari wajah kita juga tidak akan pernah luput dengan yang
namanya dengan debu ataupun polusi, Jadi membersihkan wajah adalah salah satu
step yang sangat penting selain untuk membersihkan sisa makeup di wajah juga,
membersihkan kotoran atau debu yang nempel di kulit wajah kita.
Jadi pemilihan makeup remover atau pembersih wajah itu
sangatlah penting, memilih makeup remover harus juga di sesuaikan dengan
kondisi kulit wajah karena kalau tidak cocok bukannya wajah kita yang semakin
bersih malah akan menyebabkan masalah kulit lainnya.
Nah di blog aku kali ini aku bakal review makeup remover
favorite aku yang dari pemakaian pertama aza aku uda langsung jatuh cinta. Mau
tau apa itu produknya “
BIODERMA Sensio H20”, ada banyak alasan yang buat aku
jatuh cinta banget dengan produk satu ini, mau tau apa aza?